Filename | .:: Linux - Install XAMPP/LAMPP di Linux |
Permission | rwxrw-r-- |
Author | BLAZTERROR |
Date and Time | 4:16 PM |
Label | Linux |
Action |
Cara Menginstall XAMPP di Linux
Cara Menginstall XAMPP di LinuxXAMPP adalah perangkat lunak open source , yang mendukung banyak sistem operasi, merupakan kompilasi dari beberapa program.
Fungsinya adalah sebagai server web yang berdiri sendiri (localhost), yang terdiri atas program Apache HTTP Server, MySQL database, dan penerjemah bahasa yang ditulis dengan bahasa pemrograman PHP dan Perl. Nama XAMPP merupakan singkatan dari X (empat sistem operasi apapun), Apache, MySQL, PHP dan Perl. Program ini tersedia dalam GNU General Public License dan bebas, merupakan web server yang mudah digunakan yang dapat melayani tampilan halaman web yang dinamis. Dengan XAMPP anda dapat menjalankan berbagai jenis CMS misal : WordPress , Drupal , Joomla, OJS , SLiMS, WolfCMS, Prestashop, PHPBB dan lain lain
Dalam Turorial ini saya menggunakan Linux Mint 8 (Helena) , opera_11.61.1250_i386 , dan Terminal Konsol tentu nya
1) Download dulu paket XAMPP for Linux di
http://sourceforge.net/projects/xampp/files/BETAS/xampp-linux-1.7.7.tar.gz/download
baca Keterangan nya di http://www.apachefriends.org/en/xampp-linux.html#374
2) Setelah terdownload .
Xampp Linux1.7.7.tar.gz
XAMPP - Install XAMPP - Login Sebagai SU
cd Unduhan
XAMPP - Install XAMPP Pindah Folder Dima Tadi Anda Menaruh Paketan XAMPP
ketik tar xvfz xampp-linux-1.7.7.tar.gz -C /opt , akhiri dengan menekan enter
tar xvfz xampp-linux-1.7.7.tar.gz -C /opt
6) Tunggu sebentar ya Sukses mengekstrak / menginstall XAMPP.
XAMPP - Berhasil Extract Paketan XAMPP ke opt
/opt/lampp/lampp start
XAMPP - Sukses Menjlankan Apache MySQL ProFTPD
8) Bukalah browser kesayangan anda ketikan localhost , tekan enter
Trararara , muncul halaman depan XAMPP mudah kan
XAMPP - localhost
/opt/lampp/lampp stop
0 comments:
Post a Comment